Nonton Siaran Live Streaming BRI Liga 1 Hari Ini: Bali United vs Madura United
Aga Deta | 16 Maret 2023 14:01
Bola.net - Jadwal pertandingan dan link streaming Bali United vs Madura United pada pekan ke-31 BRI Liga 1 2022/2023, Kamis 16 Maret 2023. Laga Bali United vs Madura United akan dimulai pukul 17.00 WIB, live streaming di Vidio.
Bali United dalam situasi yang kurang bagus ketika meladeni tantangan Madura United. Serdadu Tridatu belum menang dalam 3 laga terakhir dengan 2 kekalahan.
Sebaliknya, Madura United dalam tren positif ketika melawat ke Stadion Maguwoharjo. Laskar Sapeh Kerrab meraih kemenangan beruntun dalam 2 laga terakhirnya.
Oleh karena itu, pertandingan diprediksi berlangsung sengit karena kedua tim diyakini punya motivasi yang sama. Bali United ingin bangkit, sementara tamunya bertekad melanjutkan tren kemenangan.
Jadwal, Siaran Langsung dan Live Streaming
Bali United vs Madura United
Venue: Stadion Maguwoharjo, Sleman
Jadwal: Kamis, 16 Maret 2023
Kick off: Pukul 17.00 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio
Prediksi Susunan Pemain
Bali United (4-3-3): Nadeo Argawinata; Gede Agus, Carvalho, Ryuji Utomo, Ardi Idrus; Made Tito, Agung, Eber Bessa; Privat Mbarga, Setiawan, Ilija Spasojevic
Pelatih: Stefano Cugurra
Madura United (4-3-3): Rendy Oscario; Reva Adi, Cleberson, Hasim Kipuw, Alexvan Djin; Zulfiandi, Lee Yu-jun, Jaja; Esteban Vizcarra, Malik Risaldi, Alberto Goncalves
Pelatih: Rahmad Basuki
Klasemen BRI Liga 1 2022/2023
Baca Juga:
- Prediksi BRI Liga 1: Bali United vs Madura United 16 Maret 2023
- BRI Liga 1: Madura United Tidak Ingin Jadi Korban Kebangkitan Bali United
- Jamu Madura United, Bali United Bertekad Ulang Kesuksesan
- BRI Liga 1: Bali United Belum Bisa Diperkuat Brwa Nouri Lawan Madura United
- BRI Liga 1: Madura United Usung Misi Revans di Markas Bali United
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Liga 1: Bali United vs Madura United 16 Maret 2023
Bola Indonesia 15 Maret 2023, 22:03 -
BRI Liga 1: Madura United Tidak Ingin Jadi Korban Kebangkitan Bali United
Bola Indonesia 15 Maret 2023, 12:40 -
Jamu Madura United, Bali United Bertekad Ulang Kesuksesan
Bola Indonesia 15 Maret 2023, 03:12 -
BRI Liga 1: Madura United Usung Misi Revans di Markas Bali United
Bola Indonesia 13 Maret 2023, 18:18
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39