Nilai VO2 Max Penggawa Persebaya Pas-pasan
Editor Bolanet | 25 Maret 2014 09:39
Berdasarkan hasil tes, winger gaek Muhammad Ilham dan pemain muda Wahyu Subo Seto memiliki nilai tertinggi, yakni 57. Sementara duo kiper yakni Ferry Rotinsulu dan Thomas Rian Bayu menjadi pemain dengan nilai VO2 Max terendah, yakni 49,9.
Hasil ini cukup melegakan. Meski nilainya sebenarnya tak terlalu maksimal. Sebab, untuk seorang pemain sepakbola, standar nilai VO2 Max untuk pemain lokal adalah 56 liter per menit. Sedangkan untuk pemain asing adalah 60 liter per menit.
Kita tetap perlu melakukan tambahan latihan lagi, kata Satia Bagja, pelatih fisik Persebaya. Terkait nilai VO2 Max dua kipernya yang rendah, Satia tak terlalu kaget. Itu wajar, ucapnya singkat. Menurutnya, kondisi ini juga berlaku bagi semua tim.
Bleep test sendiri tak diikuti seluruh pemain. Sebanyak delapan pemain harus absen karena dipanggil Timnas Indonesia. Mereka adalah, Ricardo Salampessy, Manahati Lestusen, Greg Nwokolo, Alfin Tualasamony, Fandi Eko Utomo, Dedi Kusnandar, Novri Setiawan dan Ahmad Hisyam Tolle.
Persebaya juga masih memiliki banyak waktu menggenjot fisik pemainnya. Sebab, mereka baru akan bertanding, 15 April mendatang. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM Makassar Kembali Kehilangan Andi Oddang
Liga Inggris 24 Maret 2014, 21:30 -
PSM Makassar Siapkan Formasi Baru
Bola Indonesia 24 Maret 2014, 20:56 -
Michael Baird Cedera, PSM Siapkan Rahmat Jadi Ujung Tombak
Bola Indonesia 24 Maret 2014, 20:52 -
Thoriq Alkatiri Terpilih Jadi Wasit Terbaik Bulan Februari
Bola Indonesia 24 Maret 2014, 19:59 -
TC Persebaya Ke Bali Kembali Tertunda
Bola Indonesia 24 Maret 2014, 19:31
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10