Nasib dan Gaji Blitz Masih Digantung Deltras
Editor Bolanet | 27 Juli 2012 09:25
Indonesia Super League (ISL) 2011-2012 memang sudah berakhir, tapi tidak untuk Deltras. Selama enam bulan terakhir, gaji dari pemain tim yang terdegradasi itu tak jua cair. Bahkan para pemain mengaku akan membawa kasus ini ke Polda Jatim.
Demi meluruskan masalah ini, manajemen Deltras akhirnya mengadakan pertemuan dengan investor dan perwakilan pemain, Kamis kemarin (26/7). Namun, Blitz sang pelatih, malah tak diundang. Saya hingga kini belum dapat kabar hasil dari pertemuan itu. Ya, ini karena saya tidak dihubungi oleh manajemen, jelasnya pada semalam.
Walau demikian, secercah harapan sedikit datang pada pelatih asal Medan ini. Berdasarkan informasi dari sesama pelatih, kejelasan tunggakan gaji, akan diselesaikan oleh operator ISL, yakni PT Liga Indonesia. Cuma kami tidak tahu kapan dana tersebut dicairkan ke klub-klub, tegas pelatih yang mengantongi lisensi A nasional ini.
Mengenai nasibnya musim depan, Blitz mengaku masih menunggu dari pihak Deltras. Sampai sekarang saya belum ada pembicaraan lebih lanjut dengan manajemen terkait masa depan di tim. Tapi saya masih akan tetap menunggu, pungkasnya. (fjr/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
La Nyalla: IPL Liga Tak Berkelas
Bola Indonesia 23 Juli 2012, 15:45 -
Libur Kompetisi, Persipura Adakan Coaching Clinic
Bola Indonesia 23 Juli 2012, 13:15 -
Trauma di Persiba, Iqbal Ingin Kembali ke PSM
Bola Indonesia 20 Juli 2012, 22:31 -
Arema ISL Pertahankan Mayoritas Skuad Lama
Bola Indonesia 20 Juli 2012, 20:18 -
PSSI: Ingin Kuat, Timnas Harus Bersatu
Tim Nasional 20 Juli 2012, 20:00
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39