Mustaqim Siap Latih Persebaya
Afdholud Dzikry | 30 Desember 2016 11:40
Bola.net - - Mantan pemain Persebaya Surabaya era 80an, Mustaqim mengaku siap jika diminta untuk menukangi Bajul Ijo pada kompetisi 2017 mendatang. Jika itu terjadi, maka ini adalah kesempatan pertama Mustaqim melatih Persebaya.
Sosok Mustaqim memang unik. Meski produk asli Persebaya, serta menjadi legenda klub tersebut, ia tak pernah menjadi pelatih kepala di Karanggayam, markas Persebaya. Ia hanya pernah menjadi asisten pelatih Persebaya tahun 1997 hingga 1999.
Menjelang dimulainya kompetisi tahun 2017, nama Mustaqim mencuat sebagai salah satu kandidat pelatih Persebaya. Ia 'bersaing' dengan nama-nama tenar lain seperti Subangkit, Freddy Muli dan Fabio Oliviera.
Di antara tiga nama itu, hanya Subangkit dan Mustaqim yang belum pernah memimpin Bajul Ijo. Kalau Persebaya memanggil, saya siap, tegas mantan pelatih Deltras Sidoarjo dan Mitra Kukar ini.
Mustaqim sendiri sedang tidak terikat pekerjaan dengan klub manapun. Ia terakhir kali menjadi asisten Aji Santoso di tim Persela Lamongan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Kandidat Pelatih Persebaya
Bola Indonesia 29 Desember 2016, 10:52 -
Ini Jurus Jitu Agar Timnas Kalahkan Vietnam
Tim Nasional 2 Desember 2016, 18:48 -
Evan Dimas Harus Lebih Mengaum Lawan Vietnam
Tim Nasional 2 Desember 2016, 10:15 -
Timnas Indonesia Dihimbau Tak Main Long Passing
Tim Nasional 29 November 2016, 16:05 -
Persela Terlalu Meremehkan PS TNI
Bola Indonesia 31 Oktober 2016, 20:45
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39