Musim Depan PSM Akan Diperkuat 35 Pemain
Editor Bolanet | 7 September 2012 15:00
Jika pasukan Juku Eja musim 2011/2012 berjumlah 29 orang, maka musim depan akan bertambah menjadi 35 pemain. Ini merupakan gabungan pemain senior dan pemain muda.
Belum diketahui apakah itu termasuk pemain untuk binaan di akademi sepakbola PSM nantinya atau belum. Yang jelas, saat ini pelatih Petar Segrt sudah gencar memonitor talenta-talenta muda di Sulawesi Selatan melalui kompetisi Liga Jusuf Kalla 2012.
Itu masih target tapi kita belum mau mengontrak pemain dahulu, karena kompetisi belum jelas format dan jadwalnya. Saya dengar pada 15 September atau 17 September nanti, Joint Committee (JC) akan rapat soal kompetisi, ujar Sadikin.
Sebagian besar pemain musim lalu dipertahankan dan sisanya merekrut pemain dari hasil seleksi. Manajemen juga belum mengumumkan nama-nama pemain yang akan dipertahankan atau dilepas.
Untuk kontrak pemain baru saya serahkan kepada Rully Habibie dan Petar. Tetapi, kalau misalnya mau merekrut tiga atau empat pemain hasil seleksi, sebaiknya menyerahkan 10 nama untuk saya putuskan, katanya.
(nda/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kwon Jun Masih Ingin Kembali ke PSM
Bola Indonesia 1 September 2012, 18:12 -
Ferdinand Sinaga Tunggu Kejelasan Hadiah Top Skor IPL
Bola Indonesia 31 Agustus 2012, 16:55 -
Semen Padang Rekrut Pemain Timnas
Bola Indonesia 28 Agustus 2012, 11:55 -
Persiba Bakal Lepas Separuh Skuad Musim Lalu?
Bola Indonesia 27 Agustus 2012, 12:15 -
Profesional, Abdul Rahman Siap Mundur Dari Timnas
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 10:30
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39