Muktamar NU Di Balik Mundurnya Jadwal Piala Kemerdekaan
Editor Bolanet | 24 Juli 2015 21:47
Sedianya Piala Kemerdekaan akan dihelat pada 1 agustus. Namun, beberapa waktu yang lalu Tim Transisi selaku penyelenggara turnamen memutuskan mengundur jadwal kick off menjadi tanggal 2 agustus.
Kami ingin momen ini wah, semua fokus media kemari. Tapi kami lihat berbarengan dengan gawe besar pembukaan Muktamar NU, karena itu kami tak ingin publikasi kurang, akhirnya diputuskan mundur, ujar Tommy Kurniawan, Pokja Kompetisi Tim Transisi.
Jadwal ini diklaim sudah mendapatkan persetujuan dari Menpora, Imam Nahrawi dan juga klub peserta. Bahkan, menurut Tommy, klub-klub menyambut pengunduran jadwal ini dengan antusias.
Sebelumnya klub-klub peserta malah meminta kick off dimundurkan selama seminggu, pungkas Tommy. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menpora Minta Komisi Yudisial Untuk Mengawasi Hakim PTUN
Bola Indonesia 22 Juli 2015, 22:11 -
Terkait Piala Kemerdekaan, Menpora Minta Laporan Tim Transisi
Bola Indonesia 22 Juli 2015, 21:11 -
Menpora Minta Peserta Piala Kemerdekaan Jangan Ditakut-Takuti
Bola Indonesia 22 Juli 2015, 21:03 -
Berang, Agum Minta Menpora Segera Cabut Pembekuan PSSI
Bola Indonesia 20 Juli 2015, 14:14 -
Djamal Aziz Ajak Stakeholder Sepakbola Gugat Menpora
Bola Indonesia 20 Juli 2015, 12:12
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23