Muktamar NU Akibatkan Pembukaan Piala Kemerdekaan Diundur
Editor Bolanet | 25 Juli 2015 17:33
Kelompok Kerja (Pokja) Tim Transisi, Tommy Kurniawan, mengatakan jika pihaknya memang kesulitan melaksanakan turnamen jika tetap pada 1 Agustus. Penyebabnya, yakni berbarengan dengan Muktamar Nahdatul Ulama (NU).
Kick off kemungkinan tanggal 2 Agustus. Kemungkinan, akan serentak empat grup, jadwal sudah kami buat. Mengapa mundur satu hari, karena ada acara besar di tanggal 1 Agustus yakni Muktamar NU, terangnya.
Kami sengaja mundurkan tidak hanya karena ingin Pak Menpora hadir. Tidak dimundurkan pun, Pak Menteri akan hadir. Namun kami ingin agar ada dua agenda besar di dua tanggal tersebut, pungkasnya.[initial]
baca juga:
- Muktamar NU Di Balik Mundurnya Jadwal Piala Kemerdekaan
- Piala Kemerdekaan Molor, Ini Kata Menpora Imam Nahrawi
- Gantikan Bangkalan, Madiun Jadi Tuan Rumah Piala Kemerdekaan
- Persebaya Tolak Lepas Pemain Untuk Piala Kemerdekaan
- Tampil di Piala Kemerdekaan, Persitara Cari Tambahan Pemain
- Terkait Piala Kemerdekaan, Menpora Minta Laporan Tim Transisi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Kemerdekaan Molor, Ini Kata Menpora Imam Nahrawi
Bola Indonesia 24 Juli 2015, 22:22 -
Gantikan Bangkalan, Madiun Jadi Tuan Rumah Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 24 Juli 2015, 22:04 -
Muktamar NU Di Balik Mundurnya Jadwal Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 24 Juli 2015, 21:47 -
Persebaya Tolak Lepas Pemain Untuk Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 23 Juli 2015, 22:56 -
Tampil di Piala Kemerdekaan, Persitara Cari Tambahan Pemain
Bola Indonesia 23 Juli 2015, 19:28
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23