MSBI Optimis Indonesia Gantikan Qatar Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia 2022
Editor Bolanet | 11 Maret 2015 00:58
Dikatakannya, Indonesia mampu menggantikan posisi yang kini tengah terancam kehilangan haknya sebagai tuan rumah Piala dunia 2022. Selain karena faktor cuaca yang terlalu panas, juga adanya indikasi praktik suap menyuap yang dilakukan mantan Presiden AFC, Mohamed bin Hammam dalam proses terpilihnya Qatar.
Jika nantinya terbukti melakukan penyuapan dan FIFA tetap mempercayakan Qatar sebagai tuan rumah Piala dunia 2022, sebanyak 54 negara yang tergabung dalam konfederasi sepak bola Eropa (UEFA) mengancam akan keluar dari keanggotaan federasi sepak bola dunia tersebut.
Karena itu, tidak ada alasan kita untuk pesimis. Kita harus merebutnya, kata Sarman didampingi Sekretaris Jenderal (Sekjen) MSBI, Fachrudin dan perwakilan masyarakat sepak bola Jepang, Hiraki Himoto.
Negara kita memiliki modal yang kuat. Masyarakat kita hidup 24 jam dan juga memiliki sifat yang ramah. Kemudian, negara kita tidak mengenal musim. Jalan-jalan juga sudah bagus dan kita memiliki 10 stadion berstandar internasional di 10 Provinsi. Pariwisata kita juga sudah sangat dikenal oleh wisatawan dunia, pungkasnya. (esa/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Belum Pasti, Timnas Rencanakan Uji Coba Lawan Raksasa Afrika
Tim Nasional 21 Februari 2015, 15:54 -
PSSI Cari Pelatih Lokal Untuk Tangani Timnas Senior
Bola Indonesia 21 Februari 2015, 15:35 -
Indonesia Sudah Temukan Komposisi Pemain Untuk Piala AFF 2014
Tim Nasional 10 November 2014, 01:30 -
Trofi AFF Suzuki Cup 2014 Mampir ke Indonesia
Tim Nasional 10 November 2014, 01:05 -
Widodo C Putro Ungkap Tiga Kunci Indonesia Juara Piala AFF
Tim Nasional 10 November 2014, 00:09
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39