Moeldoko Ingin Jadikan PSSI Organisasi Terbaik di Asia
Editor Bolanet | 14 September 2016 22:59
Saya ingin mengelola PSSI agar menjadi organisasi yang terbaik di Indonesia, Asia kalau perlu, ujar Moeldoko di Kediamannya di kawasan Menteng, Jakarta, Rabu (13/9).
Pada Kongres Pemilihan 17 Oktober nanti, Moeldoko akan bersaing dengan 7 kandidat lainnya. Mereka adalah Brigadir Jenderal (purn), Bernhard Limbong, Pangkrostad Letjen TNI, Edy Rahmayadi, Djohar Arifin, Tonny Apriliani, Eddy Rumpoko, Erwin Aksa, dan Kurniawan Dwi Yulianto.
Menurut Moeldoko, Ketua Umum PSSI itu harus dapat mengayomi semua stakeholder sepakbola di tanah air. Sebab, olahraga ini diperuntukan bagi seluruh rakyat Indonesia.
Pemimpin PSSI harus bisa menyatukan, merekatkan satu sama lain, dan membuat semua warga Indonesia memiliki PSSI, ungkapnya.
Lebih jauh, Moeldoko menilai, mengelola PSSI tidak boleh dilakukan secara sembarangan. Untuk itu, aturan dan statuta PSSI harus ditegakkan.
Pandangan saya tidak boleh mengelola PSSI dengan serabutan, karena saat ini PSSI sedang dalam kondisi yang kritis. Saya pikir aturan dalam negeri harus dibenahi, pungkasnya. [initial] (fit/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Temui Muspida Sulsel, PSSI Kuatkan Pelaksanaan Kongres di Makassar
Bola Indonesia 13 September 2016, 21:01 -
Menpora Tak Mau Berandai-andai Soal Lokasi Kongres PSSI
Bola Indonesia 13 September 2016, 19:02 -
Arema Cronus Dukung Pemindahan Lokasi Kongres PSSI ke Yogyakarta
Bola Indonesia 13 September 2016, 18:57 -
Arema Cronus Nilai Pemerintah Tak Intervensi PSSI
Bola Indonesia 13 September 2016, 18:54 -
Menpora: Soal Lokasi Kongres PSSI Tak Perlu Dibesar-Besarkan
Bola Indonesia 13 September 2016, 18:48
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39