Mitra Kukar Tetap Antisipasi Pedro Javier
Editor Bolanet | 10 Juni 2016 11:10
Menurut saya, Pedro tetap akan main, ujar Subangkit.
Kami sudah sangat siap menghadapi taktik apapun dari PBFC, sambungnya.
Sebelumnya, Pelatih PBFC, Dragan Djukanovic menyebut bahwa Pedro Javier belum pasti dimainkan pada laga antara timnya dan Mitra Kukar. Pedro dinilai belum pulih benar dari cedera.
Pedro Javier belum pulih dari cedera. Kami harap kondisinya segera pulih. Apakah dia bisa diturunkan nanti melawan Mitra Kukar, kami akan lihat dulu saat, papar Djukanovic.
Mitra Kukar akan menjamu PBFC pada laga pekan keenam mereka di ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Aji Imbut Tenggarong, Jumat (10/06) malam.
Pertandingan Derby Mahakam ini hampir bisa dipastikan berlangsung ketat. Pasalnya, baik Mitra Kukar maupun PBFC sama-sama membidik kemenangan dalam laga ini.
Sementara itu, Subangkit mengaku tak mau terpengaruh dengan tren buruk PBFC pada dua laga terakhir mereka. Menurut pelatih asal Pasuruan ini, Pesut Etam -julukan PBFC- tetaplah tim yang tak bisa dipandang enteng.
Kami tahu, PBFC mengawali kompetisi dengan kurang bagus. Tapi itu bukan alasan bagi kami untuk menganggap enteng mereka, tutur Subangkit.
Menurut saya, PBFC tetaplah tim yang bagus di semua lini, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bulan Puasa, Mitra Kukar Latihan Malam
Bola Indonesia 6 Juni 2016, 13:45 -
Hari Ini, Mitra Kukar Kembali Berlatih
Bola Indonesia 3 Juni 2016, 19:01 -
Imbang, Penggawa Mitra Kukar Ini Akui Sriwijaya FC Lebih Dominan
Bola Indonesia 31 Mei 2016, 14:31 -
Shahar Ginanjar Bawa Mitra Kukar Curi Poin di Markas Sriwijaya FC
Bola Indonesia 29 Mei 2016, 18:12 -
Mitra Kukar Waspadai Permainan Sriwijaya FC
Bola Indonesia 29 Mei 2016, 11:33
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39