Milomir Seslija Optimis Arema Cronus Kalahkan PS Polri
Editor Bolanet | 23 Maret 2016 14:00
PS Polri adalah tim kuat, ujar Milo, sapaan karib Milomir Seslija.
Namun, kami tetap optimistis bisa menang dalam tiap pertandingan, sambungnya.
Arema Cronus akan berhadapan dengan PS Polri dalam laga lanjutan Grup B Piala Bhayangkara 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Rabu (23/03).
Pada pertandingan sebelumnya, Arema Cronus sukses mengalahkan Bali United dengan skor 2-1. Sementara, PS Polri -pada pertandingan pertama mereka- mengalahkan Persija Jakarta tiga gol tanpa balas. Kemudian, saat menghadapi Persipura Jayapura, skuat besutan Bambang Nurdiansyah ini bermain imbang 1-1.
Sementara itu, Milo sendiri mengaku telah sempat mengintip permainan PS Polri. Ia juga telah menimbang kekuatan dan kelemahan tim bertabur bintang ini.
Kita juga siapkan diri menghadapi mereka, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus Harapkan Dukungan Aremania di Bali
Bola Indonesia 18 Maret 2016, 22:14 -
Pelatih Arema Cronus Akui Buta Kekuatan Lawan
Bola Indonesia 18 Maret 2016, 22:12 -
Arema Cronus Nilai Bali United Tim Kuat
Bola Indonesia 18 Maret 2016, 22:10 -
Arema Cronus Tak Gentar Hadapi Jadwal Padat
Bola Indonesia 18 Maret 2016, 20:18 -
Milo: Arema Cronus Tak Takut Lawan Tim Manapun
Bola Indonesia 17 Maret 2016, 21:39
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39