Milomir Seslija Masuk Radar Arema ISL
Editor Bolanet | 27 Agustus 2012 17:40
Keinginan manajemen untuk mendatangkan pelatih asal Bosnia ini tak main-main. Direktur Utama Arema, Ruddy Widodo mengakui bahwa pihaknya tengah melakukan proses negoisasi dengan pelatih yang akrab disapa Milo ini.
Masih tawar menawar. Semoga harganya ketemu. Buat Arema tidak terlalu berat, tapi Milo juga tidak terlalu dihargai murah. Semoga bisa berjodoh, ujar Ruddy Widodo.
Pendekatan yang dilakukan oleh manajemen ini juga diakui sendiri oleh Milo. Saya sudah dihubungi oleh manajemen. Saya merasa bangga karena diinginkan oleh Arema, ungkap Milo.
Saya senang karena tim ini mengharapkan target yang jelas untuk menjadi juara, dan saya bangga bisa bertemu dengan Aremania lagi karena mereka adalah suporter terbaik, lanjutnya.
Selain Milo, beberapa nama juga tengah santer diberitakan akan menjadi pelatih Arema musim depan. Di antaranya adalah mantan pelatih Persiwa Wamena musim lalu, Gomes de Oliviera. (wea/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Indonesia Incar Pelatih Asing
Bola Indonesia 24 Agustus 2012, 20:38 -
Tinggalkan Klub Iran, Barisic Kembali ke Arema
Bola Indonesia 24 Agustus 2012, 15:30 -
Bola Indonesia 22 Agustus 2012, 13:30
-
Rendra Kresna Optimis Arema Berprestasi
Bola Indonesia 17 Agustus 2012, 22:30 -
Tak Kunjung Dapat Kepastian, Dzumafo Siap Hengkang
Bola Indonesia 16 Agustus 2012, 20:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23