Miliki Catatan Kelam Atas Semen Padang, MU Tak Trauma
Editor Bolanet | 7 Agustus 2016 16:41
Kekalahan kita lalu sangat berbeda. Keadaan berbeda antara uji coba pada waktu itu dengan sekarang, ujar pelatih Madura United, Gomes de Oliveira.
Namun, walau berbeda, kita tetap harus bekerja keras untuk pertandingan besok, sambungnya.
Madura United bakal menghadapi Semen Padang pada laga pekan ke-14 ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Gelora Haji Agus Salim Padang, Senin (08/08) besok.
Catatan Madura United sendiri buruk kala menghadapi Semen Padang. Pada uji coba di Madura, jelang bergulirnya ISC A 2016, Madura United harus mengakui keunggulan Semen Padang tiga gol tanpa balas.
Madura United sendiri mengusung misi berat pada laga ini. Pasalnya, sejauh ini, Semen Padang selalu tampil beringas dan meraih kemenangan pada tiap laga kandang mereka.
Sementara itu, menurut Gomes, ia sedikit mengenal karakter Semen Padang. Menurut pelatih asal Brasil tersebut, Kabau Sirah memiliki karakter keras dan disiplin.
Pengetahuan itu kami tanamkan kepada para pemain untuk menghadapi pertandingan besok, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemanasan Jelang ke Padang, Madura United Menang Telak
Bola Indonesia 5 Agustus 2016, 20:33 -
Persiba Balikpapan dan Persib Bandung Berjaya di Kandang
Bola Indonesia 29 Juli 2016, 23:52 -
Ke Balikpapan, Semen Padang Bawa 18 Pemain Terbaik Mereka
Bola Indonesia 27 Juli 2016, 15:05 -
Semen Padang Cukur Persib Bandung Empat Gol
Bola Indonesia 25 Juli 2016, 21:01 -
Semen Padang Sudah Bisa Mainkan Kiper Utamanya
Bola Indonesia 25 Juli 2016, 10:26
LATEST UPDATE
-
Elang Andes Siap Menerkam: Superioritas Peru atas Bolivia
Amerika Latin 20 Maret 2025, 14:09 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 20 Maret 2025, 14:09 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 14:00 -
Profil Biodata Dean James: Benteng Baru di Sisi Kiri Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:54 -
Brasil Goyah, Kolombia Bisa Menggoreskan Luka
Amerika Latin 20 Maret 2025, 13:49 -
Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 13:45 -
Profil dan Biodata Joey Pelupessy: Jantung Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:28
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40