Menpora Imam Tantang PSSI Buka-Bukaan
Editor Bolanet | 2 Januari 2015 15:11
Terkait hal itu, Menpora Imam menegaskan jika tim yang berbiaya Rp 2 miliar tersebut, memiliki durasi pekerjaan hingga dua bulan mendatang.
Sedangkan apa yang nanti ditemukan Tim Sembilan, akan menjadi kebijakan Kemenpora untuk turun tangan secara langsung. Sekalipun bakal disebut sebagai bentuk intervensi, bahkan Menpora Imam menegaskan bakal jalan terus.
Coba cari bahasa lain yang menakutkan kita, masa dari dulu intervensi terus. Pokoknya, Setiap putusan, ada logika alasan, dan diambil keputusan dari Tim Sembilan, akan kami tindak lanjuti.
Ayo kita bedah dan buktikan. PSSI tidak boleh jadi pemilik klub. Ayo bongkar, banyak lagi, termasuk keuangannya. Klub harus punya stadion dan itu statuta FIFA. Ayo kita duduk bersama dan buka-bukaan. tegasnya. (esa/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Jatim Gandoli Bek Persebaya?
Bola Indonesia 30 Desember 2014, 12:34 -
Ini Misi Wakil Jatim di Kongres PSSI
Bola Indonesia 30 Desember 2014, 12:14 -
Usai Umumkan Tim Sembilan, Kemenpora Bakal Ajak PSSI Bicara
Bola Indonesia 29 Desember 2014, 16:37 -
Jumat, Kemenpora Umumkan Anggota Tim Sembilan
Bola Indonesia 29 Desember 2014, 16:16 -
PSSI Belum Pasti Hadir di Pembukaan Piala Gubernur Jatim
Bola Indonesia 29 Desember 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39