Menpora Imam Ingin Ambil Alih Pengelolaan Kompleks GBK
Editor Bolanet | 19 Maret 2015 21:50
Yaitu, digunakan sebagai sarana olahraga. Karena itu, Menpora Imam tengah merancang pengelolaan kompleks Gelora Bung Karno (GBK) berada di bawah Kemenpora.
Itu sudah lama coba kami lakukan. Saat ini, kami belum bisa melakukan untuk mengembalikan fungsi karena belum dikelola langsung. Komplek GBK masih berada di bawah Sesneg, ungkap Menpora Imam Nahrawi.
Dilanjutkannya, sangat prihatin dengan situasi yang kini terjadi. Konser One Direction yang akan digelar pada 25 Maret, menimbulkan kekhawatiran merusak rumput lapangan yang akan digunakan untuk Kualifikasi Piala Asia U-23, 27-31 Maret
Pasalnya, lapangan sudah ditutup grass cover sejak jauh-jauh hari. Penutupan akan berlangsung hingga konser berakhir, dan disebut-sebut dapat merusak kualitas rumput di lapangan. Sehingga, hal tersebut tidak layak digunakan untuk pertandingan.
Nantinya, Timnas Indonesia U-23 Indonesia, akan berhadapan dengan Korea Selatan, Brunei Darussalam, dan Timor Leste. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gresik United Dipermalukan Laga FC
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 21:14 -
Samsul Arif: Arema Punya Modal Bagus
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 20:10 -
Di PBR, Spaso Diharapkan Tiru Bambang Pamungkas
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 19:52 -
Kabar Gembira! Real Madrid dan Man City Akan Kunjungi Indonesia
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 18:48 -
Suharno Segera Benahi Kekurangan Arema Cronus
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 18:32
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10