Menpora Beri Tagline Tim Transisi Dengan 'Indonesia Memanggil'
Editor Bolanet | 8 Mei 2015 21:43
Nantinya, tim tersebut sengaja dirancang Menpora Imam dan kawan-kawan untuk mengganti peran Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) periode 2015-2019 atau dalam kepemimpinan La Nyalla Mahmud Mattalitti yang sebelumnya dibekukan Menpora.
Sebanyak 17 orang dari berbagai latar belakang, masuk ke dalam tim yang akan membenahi organisasi dan tata kelola persepakbolaan di Tanah Air tersebut.
Adapun ke-17 nama tersebut, antara lain yakni FX Hadi Rudiatmo, Lodewig F Paulus, Ridwan Kamil, Edy Rumpoko, Ricky Yacob, Bibid Samad Rianto, Darmin Nasution, Cheppy W Wartoni, Tommy Kurniawan, Iwan Lukmanto, Francis Wanandi, Saut H Sirait, Andre Darwis, Farid Husaini, Zuhairi Misrawi, Diaz Faizal Malik, dan Velix W Wanggai.
Kita memberi tagline pada Tim dengan Indonesia Memanggil. Tim ini nantinya yang membenahi tata kelola persepakbolaan nasional, kata Menpora Imam. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selain Apung Widadi, Ini Korban-Korban Pasal Karet UU ITE
Bola Indonesia 7 Mei 2015, 19:30 -
Istiqomah, PSSI Terus Kucurkan Dana Untuk Timnas
Tim Nasional 7 Mei 2015, 18:55 -
Netizen Galang Petisi Online: Bebaskan Apung Widadi
Bolatainment 7 Mei 2015, 18:47 -
Dipanggil Polisi, Apung Widadi Serukan Revisi UU ITE
Bola Indonesia 7 Mei 2015, 18:21 -
FX Rudy Tak Tahu Namanya Masuk Bursa Anggota Tim Transisi PSSI
Bola Indonesia 7 Mei 2015, 17:54
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39