Masa Depan Jacksen Masih Dalam Teka-Teki
Editor Bolanet | 22 Oktober 2014 09:23
Semua akan jadi terang jika waktunya sudah tepat, Bigman,ujar Jacko, sapaan karib Jacksen, pada .
Yang jelas, saya selalu berharap dan berusaha ke depannya bisa lebih baik lagi. Saya selalu percaya hal itu, sambungnya.
Sebelumnya, kebersamaan Jacksen F Tiago dan Persipura Jayapura dipastikan telah usai. Selasa (21/06), pelatih asal Brasil ini sudah tak lagi menangani Persipura.
Namun, saya tak akan bicara panjang lebar. Biar manajemen Persipura saja yang akan memaparkan detailnya, tukas Jacko.
Saat ini, penyebab diakhirinya kontrak Jacko di Mutiara Hitam belum jelas. Pasalnya, Jacko terhitung banyak membawa trofi bagi Persipura. Bahkan, musim ini, dia mampu membawa klub asuhannya itu mencetak rekor apik di AFC Cup, menjadi klub Indonesia pertama yang lolos ke Semifinal.
Akibat pemutusan kontrak ini, Jacko tak lagi mendampingi anak asuhnya pada putaran kedua Babak Delapan Besar Indonesia Super League 2014. Sejak laga menjamu Arema Cronus, Selasa (21/10), kendali Persipura dipegang duet Mettu Dwaramury dan Chris Yarangga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketua Umum Persipura Belum Tahu Kabar Jacksen Tiago
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 19:25 -
Adu Jotos Dengan Pemain Arema, Ruben Sanadi Minta Maaf
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 18:57 -
Inilah Susunan Pemain Persela vs Semen Padang
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 18:32 -
Jacksen Tiago Pastikan Tak Lagi Tangani Persipura
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 16:54 -
Bagi Persebaya, Semua Pemain Persib Berbahaya
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 14:13
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39