Maradona ke Makassar, PSM Belum Tentu Dilibatkan
Editor Bolanet | 21 Juni 2013 21:12
Soal Maradona datang, belum ada info ke internal PSM, kata Media Officer PSM, Andi Widya Syadzwina, Jumat (21/6).
Kami tidak terlalu merisaukan hal itu. Karena PSM ingin fokus dulu pada 4 pertandingan ini, lanjutnya.
PSM memang akan melakoni 4 laga kandang di penghujung putaran pertama kompetisi IPL 2013. Di sela 4 laga tersebut, Maradona ke Makassar.
Hal serupa juga diungkapkan CEO PT Pagolona Sulawesi Mandiri (PSM), Rully Habibie. Oh ya, waaah. Asyik dong ya Maradona mau ke Makassar. Tapi kami lebih fokus pada empat laga kandang dulu, tuturnya.
Rully mengaku senang dengan niat panitia dalam hal ini Irman Yasin Limpo yang juga kandidat walikota Makassar yang ingin menyumbangkan hasil aktivitas Maradona ke PSM.
Kami pada prinsipnya senang bekerja sama dengan siapa saja.Kalau soal sumbangan kami tidak tahu, tapi kalau kemungkinan kita kerja sama bisa-bisa saja, katanya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maradona Bakal Sambangi Makassar
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 21:39 -
Basri Garansi Keamanan Maradona di Indonesia
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 02:23 -
Fakta Menarik Dibalik Upaya Basri Datangkan Maradona
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 02:06 -
Maradona Akan Datang ke Indonesia
Bola Indonesia 13 Juni 2013, 15:10
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39