Mantan Penyerang Persib Terpilih Jadi Ketua PSSI Jabar
Editor Bolanet | 18 Juli 2012 19:39
Sebelumnya, mantan penyerang Persib tahun 1980-an tersebut menjadi caretaker Ketua Pengda PSSI Jabar menggantikan Tony Apriliani.
Ini merupakan tugas berat bagi saya, namun dengan dukungan dari teman-teman dan ketulusannya, saya berharap bisa memberikan perubahan bagi sepakbola Jabar, kata Sukowiyono.
Suko mendapat dukungan penuh dari anggota peserta Musdalub. Penetapan Suko sebagai ketua PSSI Jabar pun sah karena jumlah peserta yang hadir lebih dari 3/4 anggota PSSI Jabar. Dari 26 pengcab Kabupaten/Kota, hadir 21 pengcab. Sedangkan dari 31 klub amatir di bawah PSSI Jabar, hadir 29 klub.
Setelah terpilih, Suko pun menargetkan untuk segera melakukan konsolidasi kepengurusan serta mensinergikan tim-tim amatir dan pengcab PSSI di seluruh Jawa Barat. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Tembus 5 Besar, Persib Bandung Kecewa
Bola Indonesia 12 Juli 2012, 17:50 -
ISL Review: Sriwijaya FC Tutup Musim Dengan Sempurna
Bola Indonesia 11 Juli 2012, 18:00 -
ISL Preview: Sriwijaya FC vs Persib, Incar Happy Ending
Bola Indonesia 11 Juli 2012, 12:25 -
Persib Bandung Bawa 20 Pemain ke Persiram
Bola Indonesia 3 Juli 2012, 22:19 -
ISL Review: Persib Bandung Susah Payah Atasi Persidafon
Bola Indonesia 2 Juli 2012, 17:41
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39