Manajemen Arema ISL Inginkan Samsul Arif
Editor Bolanet | 5 September 2012 18:00
- Nama striker Persibo Bojonegoro tengah santer dikaitkan dengan Arema Indonesia yang berkompetisi di Indonesia Super League. Ia disebut akan diproyeksikan sebagai pengganti Herman Dzumafo Epandi yang hengkang ke Persib Bandung.
Kedatangan mantan pelatih Persibo, Paulo Camargo ke skuad Singo Edan juga menjadi salah satu alasan manajemen bertekad mendatangkannya. Manajemen yakin kerja sama Camargo dan Samsul Arif di Arema akan bisa sesukses keduanya saat di Persibo dengan raihan trofi Piala Indonesia 2012 musim lalu.
Sebagai striker, Samsul Arif memang memiliki kualitas baik. Striker Timnas Indonesia tersebut tercatat berhasil melesakkan tujuh gol musim lalu di kompetisi IPL,” kata Direktur Utama Arema ISL, Rudi Widodo.
Meski mengaku sangat tertarik mendatangkan Samsul Arif, namun manajemen enggan terburu-buru untuk segera merekrutnya. Manajemen masih akan menggodok namanya dan menilai kualitasnya dengan kualitas pemain Arema ISL yang telah diikat pra kontrak.
“Karena itulah, opsi mendatangkan pemain layaknya Samsul Arif belum tentu bisa mengimbangi kualitas pemain Arema ISL,” tambahnya. (mlp/dzi)
Kedatangan mantan pelatih Persibo, Paulo Camargo ke skuad Singo Edan juga menjadi salah satu alasan manajemen bertekad mendatangkannya. Manajemen yakin kerja sama Camargo dan Samsul Arif di Arema akan bisa sesukses keduanya saat di Persibo dengan raihan trofi Piala Indonesia 2012 musim lalu.
Sebagai striker, Samsul Arif memang memiliki kualitas baik. Striker Timnas Indonesia tersebut tercatat berhasil melesakkan tujuh gol musim lalu di kompetisi IPL,” kata Direktur Utama Arema ISL, Rudi Widodo.
Meski mengaku sangat tertarik mendatangkan Samsul Arif, namun manajemen enggan terburu-buru untuk segera merekrutnya. Manajemen masih akan menggodok namanya dan menilai kualitasnya dengan kualitas pemain Arema ISL yang telah diikat pra kontrak.
“Karena itulah, opsi mendatangkan pemain layaknya Samsul Arif belum tentu bisa mengimbangi kualitas pemain Arema ISL,” tambahnya. (mlp/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Indonesia ISL Ikat 12 Pemain
Bola Indonesia 30 Agustus 2012, 10:45 -
Tim Nasional 29 Agustus 2012, 11:53
-
Bola Indonesia 27 Agustus 2012, 20:01
-
Milomir Seslija Masuk Radar Arema ISL
Bola Indonesia 27 Agustus 2012, 17:40 -
Arema Indonesia Incar Pelatih Asing
Bola Indonesia 24 Agustus 2012, 20:38
LATEST UPDATE
-
Thiago Motta Buka Suara Setelah Dipecat Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:18 -
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23