Makau Tak Kebagian Cicipi Stadion Utama Riau
Editor Bolanet | 9 Juli 2012 18:15
- Makau besok akan menantang Indonesia di Stadion Utama Riau, Selasa (10/7). Anehnya, mereka tak kebagian jatah jajal lapangan di stadion tersebut.
Sore tadi Makau tetap berlatih di Stadion Kaharudin Nasution, Rumbai. Ditemui usai latihan, pelatih Leung Sui Wing mengakui kalau timnya memang tak mendapatkan jatah untuk berlatih di stadion tempat berlangsungnya pertandingan besok itu.
Ya ini memang sesuai jadwal yang kita dapatkan. Meski kami besok main di sana, tapi kami dapatnya di sini. Bagaimana lagi, kami tak bisa memilih, kata Leung pada usai latihan (09/7).
Walau timnya kurang beradaptasi dengan Stadion Utama Riau, Leung tak berkecil hati. Baginya, Leong Ka Hang dan kawan-kawan beradaptasi dengan cuaca Pekanbaru terlebih dahulu.
Tak masalah kami main di mana tapi latihannya di mana. Kami selalu siap, tutupnya. (fjr/dzi)
Sore tadi Makau tetap berlatih di Stadion Kaharudin Nasution, Rumbai. Ditemui usai latihan, pelatih Leung Sui Wing mengakui kalau timnya memang tak mendapatkan jatah untuk berlatih di stadion tempat berlangsungnya pertandingan besok itu.
Ya ini memang sesuai jadwal yang kita dapatkan. Meski kami besok main di sana, tapi kami dapatnya di sini. Bagaimana lagi, kami tak bisa memilih, kata Leung pada usai latihan (09/7).
Walau timnya kurang beradaptasi dengan Stadion Utama Riau, Leung tak berkecil hati. Baginya, Leong Ka Hang dan kawan-kawan beradaptasi dengan cuaca Pekanbaru terlebih dahulu.
Tak masalah kami main di mana tapi latihannya di mana. Kami selalu siap, tutupnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petar Segrt Pantau Anak Asuhnya di Piala AFC U-22
Bola Indonesia 8 Juli 2012, 19:50 -
Tim Nasional 8 Juli 2012, 19:18
-
Indonesia Waspadai Kebangkitan Makau
Tim Nasional 8 Juli 2012, 18:30 -
Timnas U-22 Berharap Menang Besar Lawan Makau
Tim Nasional 8 Juli 2012, 16:30 -
Klasemen Sementara Grup E Kualifikasi Piala Asia U-22
Tim Nasional 7 Juli 2012, 23:15
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39