Mahaka Akui Kecolongan di Perempat Final Piala Presiden
Editor Bolanet | 5 Oktober 2015 17:43
Saya kecolongan di perempat final, aku CEO Mahaka, Hasani Abdulgani.
Memang ada kecolongan. Jujur saja. Cuma, saya tidak mau lagi lihat ke belakang. Kita bicara ke depan, sambungnya.
Sebelumnya, pada pertandingan leg kedua Delapan Besar Piala Presiden versus Sriwijaya FC, Bonek FC mogok kala laga belum berlangsung seperempat jam. Sebagai hasilnya, di laga yang dihelat di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Minggu (27/09), tim besutan Ibnu Grahan ini dinyatakan kalah.
Aksi mogok tanding Bonek FC dipicu keputusan kontroversial Jerry Eli. Wasit asal Bali ini menghadiahi Sriwijaya FC penalti pada menit 13. Ia menilai bek Bonek FC, Firly Apriansyah melakukan handsball. Padahal, dalam tayangan ulang, bola hanya mengenai bahu Firly.
Lebih lanjut, sebagai upaya agar tak lagi kecolongan, Mahaka mengaku membuat sebuah terobosan dalam pemilihan wasit dan perangkat pertandingan yang bertugas pada Semifinal dan Final Piala Presiden. Mereka meminta empat tim yang lolos ke Semifinal untuk memilih sepuluh wasit terbaik dari 25 wasit yang bertugas di Piala Presiden.
Nama-nama yang terpilih, kami serahkan pada Komisi Wasit, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Mitra Kukar vs Persib Bandung: Skor 1-0
Bola Indonesia 4 Oktober 2015, 20:11 -
Beltrame Sebut Arema Cronus Lebih Baik Daripada Sriwijaya FC
Bola Indonesia 4 Oktober 2015, 02:32 -
Bendol Ogah Komentari Gol Gonzales
Bola Indonesia 3 Oktober 2015, 22:29 -
Arema Gagal Menang, Joko Susilo: Ini Peringatan
Bola Indonesia 3 Oktober 2015, 21:39 -
Tahan Arema, Bendol Akui Instruksikan Anak Asuhnya Main Bertahan
Bola Indonesia 3 Oktober 2015, 21:38
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10