Mafia Sepakbola Indonesia Berasal Dari Malaysia
Editor Bolanet | 15 Desember 2014 00:39
Keberhasilan PSSI menelusuri dalang mafia sepakbola Indonesia disampaikan oleh Ketua Komisi Disiplin PSSI, Hinca Panjaitan dalam acara talkshow Mata Najwa bertajuk Dagelan Bola. Menariknya, nama-nama aktor yang dikantongi PSSI bukan berasal dari Indonesia melainkan Malaysia.
Saya telah mendapatkan 6 aktor intelektual yang bukan dari Indonesia, tetapi dari Malaysia. Mereka itu yang kemudian membagikan uang ini, ucap Hinca dalam acara Mata Najwa
Sayangnya Hinca menolak membeberkan ke-6 nama tadi kepada publik. Ia beralasan saat ini bukanlah waktu yang tepat. Tunggu waktunya, ujar Hinca menolak memberikan nama mafia bola dari Malaysia tadi.
Dalam kesempatan yang sama, Hinca meminta semua pihak untuk bersabar karena proses pengusutan mafia bola ini membutuhkan waktu. Tetapi Hinca juga tak bisa memberikan kisaran waktu yang tepat agar kasus ini bisa terpecahkan.
Tengara jika mafia sepakbola berasal dari Malaysia diperkuat dengan bukti rekaman percakapan telepon yang disodorkan oleh Save Our Soccer (SOS). Masih dalam acara yang sama, saat itu diputarkan percakapan yang ditengarai proses pengaturan skor laga Persik melawan Barito tanggal 17 Mei 2014.
Dalam rekaman percakapan yang diputar tersebut, nampak proses negosiasi seseorang dengan logat melayu dengan orang yang berbahasa Indonesia. Tetapi dalam acara Mata Najwa tersebut tidak ada penjelasan lebih lanjut mengenai rencana pengaturan skor tadi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semua Pemain Sriwijaya FC Bebas Cedera
Bola Indonesia 13 Desember 2014, 20:50 -
Para Penggawa Sriwijaya FC Jalani Tes Kesehatan
Bola Indonesia 13 Desember 2014, 19:51 -
Kaleidoskop Sepakbola Nasional 2014
Editorial 12 Desember 2014, 22:30 -
Emilio Pernah Jadi Pelatih Fisik di PSIR Rembang
Bola Indonesia 12 Desember 2014, 22:19 -
Persela Segera Tentukan Nasib Raja Isa
Bola Indonesia 12 Desember 2014, 22:15
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39