Madura United Siap Kalahkan Arema Cronus
Editor Bolanet | 30 Agustus 2016 19:53
Setiap pertandingan, di manapun digelar, kita main untuk menang, ujar Pelatih Madura United, Gomes de Oliveira.
Memang, kita tak selalu bisa dapat hasil maksimal, tapi kita selalu berusaha untuk mendapat hasil maksimal, sambungnya.
Madura United bakal menghadapi Arema Cronus pada pekan pertama putaran kedua ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Jumat (02/09) mendatang.
Gomes menegaskan laga kontra Arema ini merupakan laga spesial bagi timnya. Pasalnya, Hamka Hamzah dan kawan-kawan merupakan saingan terdekat mereka di papan atas klasemen sementara.
Saat ini, kedua tim tersebut bersaing di papan atas klasemen sementara ISC A 2016. Madura United berada di puncak klasemen, sedangkan Arema Cronus menempel di belakangnya.
Memang tak mudah melawan Arema di kandang mereka sendiri. Namun kita akan berjuang semaksimal mungkin, tandasnya. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiapan Spesial Madura United Jelang Lawan Arema Cronus
Bola Indonesia 29 Agustus 2016, 18:19 -
Madura United Anggap Barito Putera Tim Tangguh
Bola Indonesia 26 Agustus 2016, 19:49 -
Madura United Pantang Remehkan Barito Putera
Bola Indonesia 22 Agustus 2016, 22:06 -
Pertahankan Posisi Puncak, Penggawa MU Berlibur di Serui
Bola Indonesia 21 Agustus 2016, 17:45 -
Madura United Ingin Hasil Terbaik di Kandang Perseru Serui
Bola Indonesia 19 Agustus 2016, 20:32
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39