Madura United Berburu Pemain U-23
Ari Prayoga | 15 Januari 2017 18:42
Bola.net - - Madura United terus berburu pemain U-23 demi melengkapi komposisi tim untuk kompetisi musim 2017. Pendekatan dan negosiasi dengan sejumlah pemain sudah dilakukan oleh tim berjuluk Laskar Sape Kerap itu.
Keputusan Madura United merekrut pemain U-23 tak terlepas dari regulasi baru PSSI, yakni setiap klub peserta ISL wajib memiliki lima pemain U-23 dengan syarat tiga pemain masuk sebagai starter.
Manajer Madura United, Haruna Soemitro mengatakan saat ini target perekrutan tersebut sudah lebih dari 50 persen rampung. Sisanya masih dalam proses pencarian.
Yang mau direkrut tujuh, sekarang sudah ada empat. Pemain U-23 yang sudah merapat yaitu Angga Saputra (kiper), Heri Siswanto (stopper Bhayangkara FC), Eriyanto (gelandang timnas U-19), dan Andik Randika Rama, ujar Haruna kepada , Minggu (15/1/2017).
Saat ini, Madura United sudah mengontrak 24 pemain untuk menyongsong kompetisi musim depan. Namun, jumlah tersebut masih bisa bertambah lagi karena proses seleksi masih berlangsung.
Senior plus asing ada 19 dan U-23 ada lima (empat pemain baru dan satu pemain lama), tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nilai Kontrak Jadi Alasan Persija Lepas Greg
Bola Indonesia 11 Januari 2017, 19:47 -
Regulasi Kompetisi Berubah, Ini Kata Madura United
Bola Indonesia 9 Januari 2017, 18:54 -
Terkendala Kuota, Madura United Gagal Dapatkan Gustavo
Bola Indonesia 8 Januari 2017, 21:32 -
Madura United Nilai Hasil Kongres PSSI Telah Final
Bola Indonesia 8 Januari 2017, 19:49 -
Madura United Batal Ladeni Penang FA
Bola Indonesia 7 Januari 2017, 21:57
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39