Live Streaming Shopee Liga 1 2019 di Vidio: Persib Bandung vs Bali United
Gia Yuda Pradana | 26 Juli 2019 16:31
Bola.net - Persib Bandung akan menjamu Bali United di Stadion Si Jalak Harupat pada pekan ke-11 Shopee Liga 1 2019, Jumat (26/7). Pertandingan ini akan disiarkan secara langsung di Indosiar dan live streaming eksklusif di Vidio Premier.
Persib baru saja membukukan dua kemenangan beruntun, yaitu 2-0 menjamu Kalteng Putra dan 1-0 melawan tuan rumah PSIS Semarang. Menjamu Bali United, mereka kembali menargetkan tiga angka.
Bali United sudah melupakan dua kekalahan beruntun lawan Barito Putera (0-1) dan Persela Lamongan (0-2). Bali United bangkit dengan memukul PSS Sleman 3-1 di Gianyar.
Persib saat ini menempati posisi sembilan dengan perolehan 13 poin dari sembilan pertandingan (M3 S4 K2). Bali United berada di peringkat dua dengan 19 poin dari sembilan laga (M6 S1 K2).
Laporan lengkap untuk pertandingan ini juga bisa Bolaneters saksikan di Shopee Live Match Report. Para expert bola sudah menyajikan match report-nya langsung dari lokasi pertandingan. Klik tautan berikut ini: https://shopee.co.id/live-streaming
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Persib Bandung vs Bali United bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Persib Bandung vs Bali United
- Hari: Jumat, 26 Juli 2019
- Jam kick-off: 18.30 WIB
- Stadion: Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung
- Live: Indosiar
- Live Streaming: Vidio [Live streaming pada tautan berikut ini]
Bolaneters dapat menyaksikan exclusive live streaming pertandingan Persib Bandung vs Bali United di Vidio Premier dengan berlangganan per bulan di link berikut ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib vs Bali United, Maung Bandung Membidik Hattrick
Bola Indonesia 25 Juli 2019, 16:02 -
Bojan Malisic Sudah Tak Sabar Menunggu Duel Persib vs Bali United
Bola Indonesia 25 Juli 2019, 15:53 -
Motivasi Tinggi Rene Mihelic Jelang Persib Bandung vs Bali United
Bola Indonesia 25 Juli 2019, 12:16 -
Rating Televisi Persija dan Persib Memimpin di Shopee Liga 1
Bolatainment 25 Juli 2019, 09:40
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10