Live Streaming Shopee Liga 1 2019 di Vidio: Barito Putera vs Persebaya Surabaya
Aga Deta | 28 September 2019 16:30
Bola.net - Barito Putera akan menjamu Persebaya Surabaya pada laga pekan ke-21 Shopee Liga 1 2019 di Stadion Demang Lehman, Martapura, Sabtu malam (28/9/2019). Pertandingan ini akan disiarkan secara langsung di Indosiar dan live streaming eksklusif di Vidio Premier.
Persebaya hanya mampu bermain imbang 1-1 saat menghadapi pimpinan klasemen Bali United pada pertandingan terakhir mereka. Namun, Bajul Ijo tentunya tidak ingin kehilangan poin lagi saat menantang tuan rumah Barito.
Persebaya saat ini menghuni peringkat keenam di klasemen sementara Shopee Liga 1 2019 dengan koleksi 30 poin dari 20 laga. Sementara itu, Barito terpuruk di posisi ke-17 setelah meraih 16 angka.
Barito pastinya ingin keluar dari zona degradasi setelah menelan dua kekalahan beruntun. Karena itu, Laskar Antasari jelas mengincar poin penuh saat menjamu Persebaya.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Barito Putera vs Persebaya Surabaya bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Barito Putera vs Persebaya Surabaya
Stadion: Demang Lehman, Martapura
Hari: Sabtu, 28 September 2019
Jam: 18.30 WIB
Live: Indosiar
Live Streaming: Vidio Premier [Live streaming pada tautan berikut ini]
Bolaneters dapat menyaksikan live streaming eksklusif pertandingan Barito Putera vs Persebaya Surabaya di Vidio Premier dengan berlangganan di link berikut ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Mantan Pelatih, Persebaya Tak Khawatir
Bola Indonesia 27 September 2019, 21:59 -
Punya Rekor Buruk di Kandang, Persebaya Ogah Remehkan Barito Putera
Bola Indonesia 27 September 2019, 21:52 -
Tantang Barito Putera, Persebaya Pantang Pulang dengan Tangan Hampa
Bola Indonesia 27 September 2019, 21:48 -
Barito Putera Mendukung Iwan Bule Jadi Ketua Umum PSSI
Bola Indonesia 25 September 2019, 14:29 -
Kalah Dua Kali Beruntun, Posisi Djanur di Barito Putera Tetap Aman
Bola Indonesia 24 September 2019, 09:19
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10