Live Streaming Shopee Liga 1 2019 di Indosiar: PSS Sleman vs PSM Makassar
Gia Yuda Pradana | 23 Agustus 2019 17:30
Bola.net - PSS Sleman akan menjamu PSM Makassar di Stadion Maguwoharjo pada pekan ke-16 Shopee Liga 1 2019, Jumat (23/8/2019). Pertandingan ini akan disiarkan secara langsung di Indosiar dan live streaming di Vidio.
PSS Sleman bertekad mengakhiri tren negatif. Namun, itu sepertinya bakal sulit. Pasalnya, PSM Makassar datang ke Sleman mengusung target merebut tiga poin.
PSS Sleman saat ini berada di posisi 5 dengan 21 poin dari 15 pertandingan (M5 S6 K4). Sementara itu, PSM Makassar menempati posisi 8 dengan 19 poin dari 10 laga (M6 S1 K3).
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan PSS Sleman vs PSM Makassar bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
PSS Sleman vs PSM Makassar
- Hari: Jumat, 23 Agustus 2019
- Jam kick-off: 18.30 WIB
- Stadion: Maguwoharjo, Sleman
- Live: Indosiar
- Live streaming: Vidio [Live streaming pada tautan berikut ini]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meski Menang atas PSS, Rahmad Darmawan Tak Puas Penampilan Tira Persikabo
Bola Indonesia 19 Agustus 2019, 21:06 -
Highlights Shopee Liga 1 2019: Tira Persikabo 3-1 PSS Sleman
Open Play 19 Agustus 2019, 17:59 -
Hasil Pertandingan Tira Persikabo vs PSS Sleman: Skor 3-1
Bola Indonesia 19 Agustus 2019, 17:38 -
Live Streaming Shopee Liga 1 2019 di Indosiar: Tira Persikabo vs PSS Sleman
Bola Indonesia 19 Agustus 2019, 14:30 -
Prediksi Tira Persikabo vs PSS Sleman 19 Agustus 2019
Bola Indonesia 19 Agustus 2019, 09:21
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23