Lihat Banyak Talenta dari Sumatra Utara, Sihar Sitorus Jadi Antusias
Yaumil Azis | 25 Juni 2018 10:02
Bola.net - - Rasa antusias terpancar jelas dari tokoh sepakbola nasional, Sihar Sitorus, dalam final talent scouting From North Sumatra to Belgium. Baginya, ajang seperti ini bisa menampilkan kualitas para pemain-pemain muda berbakat di Indonesia.
Sebanyak 109 pemain muda bertalenta asal Sumatra Utara akan tampil pada final pencarian bakat bertajuk Bola.com From North Sumatra to Belgium yang digelar di Stadion Teladan, Medan, Minggu (24/6/2018). Para pemain muda tersebut akan memperebutkan kesempatan berlatih di Eropa bersama klub Belgia, Verbroedering Dender.
Seperti diketahui, klub yang bermain di kasta ketiga Liga Belgia itu merupakan milik Sihar Sitorus. Jadi, Sihar ingin pemain yang nanti dikirim ke Belgia untuk berlatih bersama klubnya tersebut merupakan pemain terbaik.
Kami ingin pemain yang terbaik bisa dihasilkan melalui proses ini. Sehingga bisa berlatih bersama klub Belgia milik saya atau mungkin yang menonjol bisa bermain di kompetisi tertinggi di Liga Belgia nanti, kata Sihar dalam konferensi pers melalui telewicara video, Jumat (22/6/2018).
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ardi dan Arbi, Si Kembar Harus Bersaing untuk ke Belgia
Bola Indonesia 24 Juni 2018, 22:44 -
Klub Belgia, Verbroedering Dender Akan Menampung Pemain Muda Sumut
Bola Indonesia 23 Juni 2018, 16:25
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23