Liga 1 Bergulir 1 Oktober, Begini Respon Bek PSIS Semarang
Serafin Unus Pasi | 13 Juli 2020 22:24
Bola.net - Gelandang PSIS Semarang, Tegar Infantri menyambut baik akan bergulirnya Shopee Liga 1 2020 pada 1 Oktober mendatang. Meskipun, harus menerapkan protokol kesehatan yang ketat.
Kepastian akan bergulirnya kompetisi pada 1 Oktober sesuai dengan surat dari PT. Liga Indonesia Baru bernomor 244/LIB-COR/VII/2020.
"Menurut saya ya, alhamdulilah dengan liga main lagi, pasti ada pemasukan-pemasukan buat pemain," katanya kepada Bola.net, Senin (13/7/2020).
"Pasti banyak juga nanti protokol-protokol baru di Liga 1 ini," imbuh pemain kelahiran Semarang, Jawa Tengah tersebut.
Shopee Liga 1 2020 memang akan berlangsung dengan cukup ketat karena bakal diputar di tengah pandemi Covid-19. Kompetisi kasta tertinggi itu juga akan digelar tanpa penonton.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Belum Ada Instruksi
Dan, untuk menyambut kembali bergulirnya kompetisi, Tegar mulai meningkatkan intensitas latihan. Sehingga, kondisinya tidak terlalu menurun ketika bergabung dengan tim.
Tetapi, meskipun kompetisi akan bergulir dalam waktu yang tidak lama lagi, Tegar mengaku belum ada pemberitahuan apapun dari manajemen maupun tim pelatih.
"Belum ada instruksi dari manajemen maupun pelatih, cuma ya jaga kondisi aja di rumah," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kompetisi Bergulir 1 Oktober, Pelatih PSIS Ingin Segera Gelar Latihan
Bola Indonesia 10 Juli 2020, 22:02 -
PSIS Cari Formula Terbaik untuk Menerapkan Aturan Gaji 50 Persen
Bola Indonesia 10 Juli 2020, 01:10 -
PSIS Yakin Shopee Liga 1 2020 Bergulir dengan Jadwal Padat
Bola Indonesia 9 Juli 2020, 22:45 -
PSIS Tagih Hak Komersial Tiga Bulan Sekaligus
Bola Indonesia 9 Juli 2020, 21:22
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39