Legenda Inter Milan Ini Buat Becak Motor Asal Makassar Viral
Serafin Unus Pasi | 23 November 2017 12:05
Bola.net - - Legenda Inter Milan, Marco Materazzi baru-baru ini 'mempromosikan' model transportasi Indonesia Becak Motor di akun Instagramnya.
Kejadian ini terjadi pada hari Rabu malam kemarin waktu Indonesia. Sang pemenang Piala Dunia 2006 itu mengunggah sebuah foto yang menunjukan salah satu fans yang mengenakan seragam Inter Milan dengan nama dan nomer punggungnya tengah menyetir Becak Motor seperti gambar di bawah ini.
Foto tersebut langsung menjadi viral di Italia. Salah satu penyebabnya adalah banyaknya Netizen dan Interisti asal Indonesia yang memberikan komentar terhadap foto tersebut.
Menurut keterangan para Netizen, foto itu berasal dari Indonesia, tepatnya dari kota Makassar. Hal ini terlihat dari plat nomer Becak Motor tersebut yang berawalan DD, yang merupakan kode kota Makassar.
Masih belum jelas apakah Materrazzi mendapatkan foto ini dari orang lain atau bukan. Beberapa netizen bahkan menilai foto itu diambil langsung oleh sang legenda, di mana ia diasumsikan sedang berkunjung ke Indonesia, tepatnya ke Makassar saat ini.
Well, bagaimana pendapat kalian Bolaneters?.
Baca Juga:
- Ulang Tahun, Andik Dapat Kado Spesial Dari Penyanyi Kondang Indonesia
- Arema Komunikasi dengan Ryuji, Nama Ariel Tatum Ikut Disinggung
- Tandang ke Sevilla, Fans Liverpool Dizalimi Polisi Lokal
- Awas Ngiler, Inilah Detil Rumah Mewah Mesut Ozil di London
- Libur Kompetisi, Kiper Borneo FC Banting Setir Jadi Selebgram
- Selebrasi Goyang Ngebor, Pesepakbola Wanita Ini Viral di Meksiko
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Out, Sevilla Terdepan Dapatkan Jasa Pastore
Liga Italia 22 November 2017, 17:36 -
Legenda AC Milan Sebut Mauro Icardi Akan Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 21 November 2017, 20:03 -
Agen Pastore Minta Inter Milan Ajukan Penawaran
Liga Inggris 21 November 2017, 11:00 -
Moratti: Scudetto Bukan Khayalan Bagi Inter Milan
Liga Italia 21 November 2017, 08:06 -
Icardi Acuhkan Cedera Lutut Demi Inter Milan
Liga Italia 20 November 2017, 22:32
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39