Lawan Persiter, Persebaya Turunkan Skuad Terbaik
Editor Bolanet | 22 Desember 2012 11:45
Trio Timnas Persebaya di Piala AFF 2012 lalu, Endra Prasetya, dan Andik Vermansyah masuk dalam starting eleven laga sore nanti. Begitu juga dengan tiga pemain asing yang dibawa. Fernando Soler, dan dua pemain anyar Alain N'Kong serta Goran Gancev diberi kesempatan sejak pertama. Sementara para pemain muda seperti Bima Ragil, Wage Dwi Aryo, dan Dany Saputra harus rela berangkat dari cadangan.
Meski demikian, Ibnu membantah kalau 4-3-3 yang ia mainkan dan starter sore nanti adalah gambaran tim utama Bajul Ijo musim depan. Kan masih ada pemain yang tidak kita bawa, kilahnya.
Berikut daftar pemain yang akan menjadi starter Persebaya sore nanti:
Endra Prasetya; Erol Iba, Mat Halil, Goran Gancev, Hary Saputra; Alain N'Kong, Jusmadi, Taufiq; Andik Vermansyah, Fery Ariawan, Fernando Soler (fjr/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibnu Grahan Keluhkan Rumput Lapangan Ternate
Bola Indonesia 21 Desember 2012, 20:00 -
Pelatih Persiter Tak Takut Lawan Persebaya
Bola Indonesia 21 Desember 2012, 19:00 -
Sundulan Spaso Menangkan PSM Atas Persiter
Bola Indonesia 21 Desember 2012, 18:45 -
Suwandi-Fachrul Starter Lawan Persiter
Bola Indonesia 20 Desember 2012, 22:00 -
PSM Waspadai Keberadaan Okto Maniani
Bola Indonesia 19 Desember 2012, 21:01
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39