Laskar Kalinyamat Terus Berusaha di Tengah Masa Sulit
Editor Bolanet | 4 Juni 2014 14:38
Karena itu, Pelatih Persijap Jepara, Yudi Suryata, mengaku tidak mematok target tinggi. Apalagi, timnya kini berada di peringkat 11 atau juru kunci Wilayah Barat dengan poin 4. Sementara Persik, peringkat 10 dengan 11 poin.
Meski begitu, kami tidak boleh berhenti berusaha di tengah masa sulit. Lawan kami, juga tidak dalam kondisi baik atau sama-sama berada di papan bawah. Kami hanya butuh permainan istimewa untuk bisa menang. Sebab, Persik akhir-akhir ini bagus saat bermain di kandang sendiri, ujar Yudi Suryata.
Sekalipun belum memaparkan strategi yang akan digunakan, Yudi menegaskan siap meladeni permainan Macan Putih.
Skema tim, tidak berbeda dengan laga-laga sebelumnya. Yang penting, pemain tampil sesuai tugasnya dengan baik. Persijap tetap ingin poin, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview ISL: Persik vs Persijap, Jauhi Zona Degradasi
Bola Indonesia 3 Juni 2014, 21:25 -
Sambut Piala Dunia, The Maczman Gelar Karnaval Sepakbola
Bolatainment 3 Juni 2014, 20:17 -
Tim Muda PSM Makassar Tersisih dari ISL U-21
Bola Indonesia 3 Juni 2014, 20:14 -
Gelandang Guinea Seleksi di PSM Makassar
Bola Indonesia 3 Juni 2014, 18:34 -
Jacksen Tiago Tak Risaukan Cedera Boaz Solossa
Bola Indonesia 3 Juni 2014, 18:18
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39