Laga Terakhir Persita Jadi Ajang Etalase Pemain
Editor Bolanet | 3 September 2014 12:09
Pasalnya, tim berjuluk Pendekar Cisadane ini sudah dipastikan terdegradasi ke Divisi Utama. Meski demikian, ada satu agenda penting di laga ini, khususnya bagi penggawa Persita.
Laga terakhir ini merupakan pamer keahlian agar dapat dilirik tim lain pada musim kompetisi mendatang, jelas pelatih Persita, Giman Nurjaman seperti dilansir Antara.
Menghadapi laga ini, Persita tak akan diperkuat dua pemain andalannya, yakni Ledi Utomo serta Hari Novan Caniago. Giman pun sudah menyiapkan pengganti keduanya.
Kami sudah mempersiapkan pemain pengganti. Mereka adalah Hanggoro Putra dan Zikri Akbar, tukas Giman.
Persita terpuruk di papan bawah klasemen karena hanya sanggup menuai 15 poin dari 19 kali pertandingan. Harapan Persita menapak tangga klasemen demi menghindar degradasi menjadi kandas setelah dihantam Persib Bandung 1-2, Minggu (31/8) kemarin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fokus AFC Cup, Jacksen Sengaja Turunkan Lapis Kedua
Bola Indonesia 2 September 2014, 22:28 -
Review ISL: Bekuk Persipura, Persela Masuk Big Four
Bola Indonesia 2 September 2014, 22:08 -
Babak 8 Besar ISL Digelar Bulan Oktober
Bola Indonesia 2 September 2014, 21:52 -
RD: Persebaya Belum Pasti Juara Grup
Bola Indonesia 2 September 2014, 19:36 -
Sabar, Kunci Persebaya Taklukkan Mitra Kukar
Bola Indonesia 2 September 2014, 19:34
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10