Ladeni Borneo FC, Inilah Prakiraan Pemain Persebaya
Editor Bolanet | 7 April 2015 13:03
Pelatih Ibnu Grahan sudah menegaskan bahwa dia hanya akan memakai satu gelandang bertahan untuk pertandingan besok malam. Itu artinya Ibnu membutuhkan satu pemain di lini tengah yang memiliki naluri menyerang.
Karena Evan Dimas masih dibalut cedera bahu, maka Muhammad Hargianto lah yang kemungkinan akan menjadi pilihan utama Ibnu. Selain Hargi, nama Ilham Udin Armaiyn juga diperkirakan akan turun sejak menit awal. Ilham akan menggantikan peran Rudi Widodo.
Perombakan frontal sih tidak, tapi satu dua orang akan ada perombakan di situ, sebut Ibnu, Selasa (7/4) pagi.
Prakiraan Pemain Persebaya:
Jendri Pitoy, Firly Apriansyah, Otavio Dutra, Dany Saputra, Putu Gede, Zulfiandi, Hargianto, Slamet Nurcahyo, Ilham Udin Armaiyn, Siswanto, Emile Mbamba
Pelatih: Ibnu Grahan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BOPI Tegaskan Tak Akui QNB League
Bola Indonesia 6 April 2015, 20:00 -
Larang Arema Berkompetisi, Imam Nahrawi Akui Dibenci Anak Sendiri
Bola Indonesia 6 April 2015, 16:56 -
Okto Maniani: Borneo FC Ingin Raih Poin di Kandang Bajul Ijo
Bola Indonesia 6 April 2015, 16:36 -
Dias Angga: Persib Pantang Anggap Remeh PBR
Bola Indonesia 6 April 2015, 16:12 -
PSSI Mengaku Didukung FIFA, BOPI Sebut Itu Cuma Bohongan
Bola Indonesia 6 April 2015, 15:41
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23