La Nyalla: Saya Siap Mundur Jika Voter Meminta
Editor Bolanet | 16 Januari 2016 17:40
Sebelumnya, Kementrian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) mengklaim jika beberapa klub sudah mendukung tim transisi dan ingin melakukan Kongres Luar Biasa (KLB).
Saya sudah katakan, sumpah demi Allah saya tidak takut di KLB. Jabatan itu datangnya dari Allah. Kalau rakyatnya minta saya mundur, saya mundur, ujar La Nyalla kepada wartawan di Hotel The Park Lane, Kuningan, Jakarta, Sabtu (16/1)
Tapi, harus jelas mundurnya saya karena apa. bukan karena Menpora, tambahnya,
La Nyalla terpilih menjadi Ketum PSSI berdasarkan KLB di Surabaya pada 18 April 2015. Dari 106 voter, 92 voter memilih pengusaha asal Surabaya tersebut.
Kalau dari 92 menginginkan saya mundur tidak apa-apa saya siap. Saya bukan mempertahankan jabatan, tapi saya menjaga martabat kedaulatan sepakbola, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
La Nyalla Tidak Terlibat Match Fixing
Bola Indonesia 14 Januari 2016, 22:43 -
Sepakbola Akan Ramaikan PON 2016
Bola Indonesia 12 Januari 2016, 14:50 -
Tim Ad-Hoc Akan ke Swiss Temui FIFA
Bola Indonesia 12 Januari 2016, 14:05 -
Indonesia Tak Bisa Berpartisipasi di Ballon d'Or 2015
Bola Indonesia 8 Januari 2016, 18:00 -
Dipaksa Pindah, PSSI Minta Kompensasi
Bola Indonesia 8 Januari 2016, 17:50
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39