La Nyalla: Kembali ke ISL Tak Akan Mudah
Editor Bolanet | 12 September 2012 21:48
Menurut Ketua KPSI, La Nyalla Mahmud Mattalitti, keputusan untuk berpindah dari kompetisi IPL ke kompetisi ISL tak semudah yang dibayangkan oleh manajemen Persiba.
“Jangan dikira pindah ke ISL itu semudah pindah kamar hotel saja. Harus diingat kami sudah ada 18 klub, dan itu sebenarnya sudah standar kompetisi internasional. Jadi daripada kami pusing-pusing mikirin klub-klub dari IPL, termasuk Persiba mending kami fokus pada persiapan kami sendiri,” ujar La Nyalla.
La Nyalla sendiri memberi saran kepada manajemen Persiba apabila ingin kembali ke ISL. Yakni adanya keseriusan dari manajemen Persiba sendiri.
“Musim lalu mereka (Persiba) seenaknya meninggalkan kami (ISL). Dengan mudahnya tergiur ke IPL, jika ingin kembali ke kami harus benar-benar serius sejak sekarang. Jika terkesan ragu-ragu kami sarankan mending bertahan di IPL saja, daripada nanti justru merepotkan kami sendiri,” tandasnya. (hrj/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiba Bantul Pantau Aksi Cuci Gudang Persib Bandung
Bola Indonesia 4 September 2012, 22:00 -
Eduardo Tersingkir, Persiba Bantul Buru Nova Arianto
Bola Indonesia 3 September 2012, 20:45 -
Persiba Bakal Lepas Separuh Skuad Musim Lalu?
Bola Indonesia 27 Agustus 2012, 12:15 -
La Nyalla Bantah Rayu Semen Padang Pindah
Bola Indonesia 15 Agustus 2012, 21:15 -
Persiba Bantul Diincar Empat Pelatih
Bola Indonesia 15 Agustus 2012, 12:00
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39