Kuwait SC Bertekad Menang di Jayapura
Editor Bolanet | 25 Agustus 2014 19:34
Pada pertemuan pertama, Kuwait SC yang menyandang status juara bertahan Piala AFC, dibuat kesulitan menghadapi Mutiara Hitam- julukan Persipura Jayapura, di Stadion Al Kuwait Sports Club. Namun, hasil akhir masih berpihak pada tuan rumah, 3-2.
Kami memang sudah mempunyai tiga poin. Tapi, kami yakin Persipura pasti akan berjuang meraih kemenangan. Pertandingan besok, pasti akan sangat menarik, terang Abdulaziz.
The Brigadiers- julukan Kuwait SC-menganggap lolos ke fase berikutnya sebagai target utama. Apalagi, sudah merasakan empat kali final dan menjadi kampiun sebanyak tiga kali.
Kami ingin lolos ke babak berikutnya. Seluruh tim di Kuwait SC, sudah siap hadapi laga besok, tuntas Abdulaziz. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Persipura, Kuwait SC Akui Hanya Beruntung
Bola Indonesia 21 Agustus 2014, 00:08 -
Persipura Kalah di Kuwait, Jacksen Janjikan Hal Besar di Jayapura
Bola Indonesia 20 Agustus 2014, 23:55 -
Inilah Peringatan Jacksen Tiago Bagi Penggawa Persipura
Bola Indonesia 20 Agustus 2014, 19:21 -
Jacksen Bakal Benahi Seluruh Aspek Permainan Persipura
Bola Indonesia 20 Agustus 2014, 18:44 -
Susah Payah Taklukkan Persipura, Pelatih Kuwait SC Girang
Bola Indonesia 20 Agustus 2014, 12:01
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10