Kontra Semen Padang, Persipura Jayapura Berbenah Total
Editor Bolanet | 13 Mei 2016 18:30
Persiapan kita menghadapi Semen Padang telah kita lakukan sejak setelah laga lawan Bali United, ujar Pelatih Persipura Jayapura, Jafri Sastra, pada .
Kita benahi seluruh aspek permainan tim. Kita benahi mulai dari pertahanan, transisi permainan sampai penyelesaian akhir, sambungnya.
Persipura bakal menghadapi Semen Padang pada pertandingan ketiga mereka di ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Gelora Haji Agus Salim Padang, Sabtu (14/05) besok.
Sejauh ini, Persipura belum sekalipun meraih kemenangan. Dua kali berlaga, di kandang mereka sendiri, Boaz Salossa dan kawan-kawan hanya meraih dua kali hasil imbang.
Sementara, jelang laga ini, Jafri mengaku anak asuhnya siap tempur. Menurut eks pelatih Semen Padang tersebut, tak ada anak buahnya yang cedera atau terkena akumulasi kartu.
Kalau yang cedera ringan, sakit sedikit memang ada. Namun, InsyaAllah mereka semua bisa bermain pada pertandingan besok, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Persipura Coret Eks Penggawa Arema Cronus
- Imbangi Persipura, Legiun Asing Bali United Puas
- Indra Sjafri Puji Permainan Persipura Jayapura
- Bali United Main Bertahan di Kandang Persipura, Ini Kata Indra Sjafri
- Bali United Imbangi Persipura Jayapura di Stadion Mandala
- Diperkuat Pemain Korsel, Lini Pertahanan Bali United Dinilai Kian Kokoh
- Penyerang Asing Bali United Optimistis Raih Poin Dari Persipura
- Tantang Persipura, Bali United Siapkan Amunisi Terbaik
- ISC A 2016 Bergulir, Ini Harapan Menpora Imam Nahrawi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Imbangi Persipura, Legiun Asing Bali United Puas
Bola Indonesia 9 Mei 2016, 18:57 -
Indra Sjafri Puji Permainan Persipura Jayapura
Bola Indonesia 9 Mei 2016, 18:52 -
Bali United Imbangi Persipura Jayapura di Stadion Mandala
Bola Indonesia 8 Mei 2016, 17:59
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39