Konflik Sepakbola Indonesia Berdampak ke Arena Futsal
Editor Bolanet | 10 Juli 2015 09:49
Adalah Giri Bayu Kusumah, Ketua Asosiasi Futsal Provinsi (AFP) Jawa Timur yang mencurahkan pendapatnya tentang masalah ini. Menurut Giri, harus diakui bahwa konflik yang terjadi di sepak bola Indonesia turut berpengaruh pada futsal. Kami juga bingung harus bagaimana, kata Giri.
Akibat konflik ini pula, AFP Jatim menjadi ragu untuk menggelar Liga Nusantara tingkat regional. Apalagi sampai dengan saat ini belum ada kejelasan apakah Liga Nusantara juga akan digeber di tingkat nasional akan atau tidak.
Kalau hanya duduk manis menunggu kepastian, tentunya itu akan menghambat pembinaan Jatim sendiri, kata Giri.
Oleh karena itu, Giri yang juga menjabat sebagai Ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Jatim ini, nekat menggelar Liga Nusantara di Jatim. Kami lakukan banyak pertimbangan sebelum memutuskan untuk menggelar liga ini, tutup Giri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Saudara Dari Thailand Perkuat Tim Futsal Electric PLN
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 19:20 -
Ketua AFI Yakin Futsal Indonesia Tembus 4 Besar Asia dan Piala Dunia
Bola Indonesia 15 Januari 2015, 21:05 -
AFI Rencanakan Kompetisi Yang Berkesinambungan
Bola Indonesia 15 Januari 2015, 21:03 -
AFI Diminta Aktif Memantau Pemain
Bola Indonesia 24 November 2014, 17:32 -
Barcelona Pastikan Kunjungi Indonesia
Bola Indonesia 11 Agustus 2014, 16:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23