Kompetisi Perserikatan Bakal Libatkan Asprov PSSI
Editor Bolanet | 22 April 2016 16:39
Tak hanya Asprov dan Ascab PSSI, kami juga akan bekerja sama dengan Tim Transisi, Kemenpora, dan Dispora semua wilayah, ujar Ketua Umum (Ketum) Basri, Eddy Sofyan kepada wartawan di Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, Jumat (22/4).
Untuk sistem kompetisi pun, BASRI akan mengikuti pola yang selama ini dilakukan oleh PSSI. Yaitu dari sub zona, zona, penyisihan grup, wilayah, hingga nanti 12 besar nasional, 8 besar, 6 besar, hingga pertandingan final.
Banyak klub dari berbagai daerah yang sudah berkomunikasi dengan saya. Seperti Persibabel Bangka Belitung, PSA Ambon, dan sebagainya, tutur Eddy.
Lebih jauh, Eddy mengungkapkan bahwa kompetisi Perserikatan tersebut tidak akan berlangsung selamanya. Seandainya nanti PSSI sudah aktif kembali, maka Basri akan menyerahkan kompetisi amatir tersebut kepada PSSI.
Tapi kalau PSSI tidak ingin menggulirkan kompetisi perserikatan, Basri tetap akan melanjutkannya, Eddy mengakhiri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Tuan Rumah LIDI 2016, BASRI Tetapkan Persyaratan Ketat
Bola Indonesia 6 Agustus 2015, 10:50 -
'Liga Desa Bikin Pesepakbola Amatir Bergairah'
Bola Indonesia 6 Agustus 2015, 10:44 -
Ketum BASRI: Sepakbola di Indonesia Masih Ada Dan Tak Berhenti
Bola Indonesia 12 Juni 2015, 20:35 -
Gulirkan Liga Desa, BASRI Dapat Dukungan Kemenpora
Bola Indonesia 9 Juni 2015, 15:11 -
Bahas Liga Desa, BASRI Gelar Rakernas 2015 di Belitung Timur
Bola Indonesia 9 Juni 2015, 14:56
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39