Komnas HAM Pastikan Bakal Temui Menpora
Editor Bolanet | 27 Juli 2015 17:51
Komisioner Komnas HAM, Siane Indriani, mengatakan jika pihaknya akan merumuskannya dan segera mengambil tindakan untuk bertemu dengan Menpora Imam Nahrawi. Dengan demikian, mampu mendapatkan solusi atau langkah nyata supaya permasalahan sepakbola berakhir.
Tentu, sangat memilukan jika dilihat dari permasalahan. Potensi permasalahan sangat besar, baik dari pelanggaran HAM atas kesejahteraan, pengembangan diri, informasi dan hiburan, dan keadilan. Jika tidak diselesaikan, akan mempengaruhi masyarakat, katanya.
Karena itu, kami akan bertemu Menpora dan berikan rekomendasi. Kita ingin semua selesai, dan masalah sepakbola dikembalikan semua. Kita tidak ingin masuk pada konflik, tapi menyelamatkan korban, pungkasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Roy Suryo: Petisi Pencabutan Pembekuan PSSI Dicurangi
- Ketua KONI Pusat Minta PSSI dan Kemenpora Saling Berkontribusi
- Ketua KONI Minta Semua Pihak Patuhi Keputusan PTUN
- Roy Suryo: PSSI Sudah Bisa Gulirkan Kompetisi
- Berang, Agum Minta Menpora Segera Cabut Pembekuan PSSI
- Djamal Aziz Ajak Stakeholder Sepakbola Gugat Menpora
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lewat Petisi, PSSI Terus Berjuang dan Segera Gulirkan Kompetisi
Bola Indonesia 23 Juli 2015, 21:18 -
Ketua KONI Pusat Minta PSSI dan Kemenpora Saling Berkontribusi
Bola Indonesia 23 Juli 2015, 20:48 -
Ketua KONI Minta Semua Pihak Patuhi Keputusan PTUN
Bola Indonesia 23 Juli 2015, 20:46 -
Segera Lantik La Nyalla, KONI Ingin Program PSSI Segera Dijalankan
Bola Indonesia 23 Juli 2015, 20:25 -
Persipura Tuntut PSSI Tegas Terkait Jaminan Kompetisi
Bola Indonesia 23 Juli 2015, 14:51
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39