Komdis PSSi Panggil CEO PSM Terkait Pengaturan Skor di Playoff IPL
Editor Bolanet | 20 Desember 2013 19:04
Pemanggilan Komdis hanya untuk dimintai beberapa keterangan saja. Kami menyampaikan bahwa kami sama sekali tidak mengetahui mengenai match fixing tersebut, ujar Rully Habibie, Jumat (20/12/2013).
Intinya Komdis hanya ingin mendapatkan data sebanyak-banyaknya mengenai info match fixing yang dilaporkan oleh FIFA beberapa waktu yang lalu, lanjutnya.
Rully juga menjelaskan bahwa selain tentang match fixing, pihak Komdis menanyakan kondisi tim PSM saat itu.
Saya jelaskan bahwa kami berusaha keras membangkitkan semangat tim dengan memberikan berbagai fasilitas. Bahkan, kami menggunakan jasa motivator agar mereka tidak down pasca tur Sumatera di ajang IPL, tutur Rully.[initial]
Semua Tentang Kompetisi Indonesia Ada Disini!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roman Chmelo Datang Tapi Belum Bisa Bela PSM
Bola Indonesia 19 Desember 2013, 22:21 -
Spaso Berlabuh di Persisam Samarinda
Bola Indonesia 19 Desember 2013, 20:10 -
Produsen Ban Lokal Kembali Nampang di Jersey Persib Bandung
Bola Indonesia 19 Desember 2013, 19:58 -
Persebaya Rogoh 3,4 Miliar Rupiah Untuk Belanja Pemain Asing
Bola Indonesia 19 Desember 2013, 13:13 -
Persija Tunggu Kehadiran Striker Asal Kamerun
Bola Indonesia 19 Desember 2013, 02:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23