Klub IPL Wajib Memiliki Keuangan Rp 10 Miliar
Editor Bolanet | 1 Oktober 2012 19:00
Terlebih, PSSI kini belum memiliki formula tepat untuk dua kompetisi profesional tersebut. Namun, untuk kompetisi IPL, PSSI merencanakan akan menerapkan aturan bahwa klub wajib memiliki keuangan Rp10 miliar.
Uang tersebut tidak sepenuhnya dibebankan ke klub. Sebab, PSSI juga akan membantunya, terang Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin Husin.
Menurutnya lagi, dengan menerapkan aturan tersebut, klub dapat memenuhi kewajibannya kepada para pemain dan tim pelatih. Selain itu, klub dapat menyelesaikan kompetisi satu musim penuh.
Untuk subsidi yang akan diberikan PSSI, rencananya sekitar Rp 5 miliar. Sedangkan sisanya, wajib dipenuhi klub, lanjutnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Senin, Rapat Exco Bahas Restrukturisasi PSSI
Bola Indonesia 30 September 2012, 21:30 -
Pantau Timor Leste, PSSI Saksikan Uji Coba di Bali
Tim Nasional 29 September 2012, 17:26 -
Oktober, PSSI Bentuk Skuad Futsal Untuk Piala AFF 2013
Bola Indonesia 27 September 2012, 22:30 -
Djohar: Permainan Timnas Senior Perlu Ditingkatkan
Bola Indonesia 27 September 2012, 18:45 -
Task Force AFC Bakal Pantau Kinerja Joint Committee
Bola Indonesia 26 September 2012, 21:10
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39