Kim Jeffrey Kurniawan Resmi Gabung PBR
Editor Bolanet | 6 Desember 2013 17:48
Kim resmi bergabung dengan Pelita Bandung Raya (PBR), Jumat (06/12) hari ini. Mantan penggawa Persema Malang ini telah menandatangani kontrak di hadapan CEO PBR, Marco Paulo.
Bergabungnya, Kim disambut gembira Dejan Antonic. Arsitek Pelita Bandung Raya ini memuji Kim sebagai sosok pemain yang selalu bekerja keras baik dalam sesi latihan maupun pertandingan.
Saya tahu kemampuannya. Dia pemain yang sangat bagus. Kim merupakan pemain yang selalu bekerja keras, ujar Dejan, pada .
Saya seratus persen yakin dia akan membantu saya dan tim ini meraih prestasi terbaik di kompetisi mendatang, sambung pemegang lisensi A Kepelatihan dari UEFA ini.
Kim, yang saat ini berusia 23 tahun tersebut, merupakan pemain serbabisa. Selain sebagai gelandang, pemain kelahiran Muhlacker Jerman ini bisa dipasang sebagai bek kiri, pemain sayap, bahkan penyerang lubang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebutuhan Dana Arema Dari Rp40 Miliar Bisa Membengkak
Bola Indonesia 5 Desember 2013, 23:21 -
PBR Jalani Latihan Keras di Awal Musim
Bola Indonesia 5 Desember 2013, 23:09 -
Arcan Iurie Ditarget Pendekar Cisadane Masuk Lima Besar
Bola Indonesia 5 Desember 2013, 22:29 -
Persita Tangerang Berburu Gelandang Asing
Bola Indonesia 5 Desember 2013, 22:13 -
Jorg Peter Kantongi 23 Nama Pemain PSM Musim Depan
Bola Indonesia 5 Desember 2013, 21:40
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10