Kiko Insa Ingin Juara di Bali United
Editor Bolanet | 2 Maret 2016 18:15
Kiko yang sudah mengikuti sesi latihan Serdatu Tridatu pada hari Selasa (2/3) mengaku sangat antusias dengan klub barunya ini. Bahkan, pemain asal Spanyol ini bertekad untuk bisa memberikan gelar juara bagi Bali United.
Target awal saya bersama Bali United yaitu ingin memberikan yang terbaik untuk klub saya saat ini. Mudah-mudahan koleksi gelar saya di Indonesia bertambah dengan membawa Bali United juara di turnamen terdekat, kata Kiko dilansir dari laman resmi klub.
Jebolan akademi Valencia ini mengaku tidak mengalami kendala bersama klub barunya. Ia mengaku senang karena diterima dengan baik oleh anggota klub yang bermarkas di Stadion Kapten I Wayan Dipta ini.
Saya sangat senang berada di klub ini. Sangat bersyukur bisa diterima disini. Staf pelatih, official, dan rekan-rekan pemain sangat bersahabat. Sangat menyenangkan, sambungnya. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kedatangan Kiko Insa Memperkuat Pertahanan Bali United
Bola Indonesia 1 Maret 2016, 12:22 -
Cara Unik Indra Sjafri Belajar Jadi Pelatih Hebat
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 14:59 -
Indra Sjafri Tekankan Pentingnya Pembinaan Pemain Muda
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 10:23 -
Peluang Kiko Insa Merapat ke Bali United Kian Terbuka
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 10:16 -
Ini Kriteria Pemain Asing Idaman Indra Sjafri di Bali United
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 10:08
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39