Kian Membaik Pasca Operasi, M. Syaifuddin Mulai Latihan Berat
Ari Prayoga | 29 Juli 2020 03:30
Bola.net - Kondisi Mokhamad Syaifuddin terus membaik setelah menjalani pemulihan lebih tiga bulan pasca operasi. Bek Persebaya Surabaya tersebut bahkan sudah mulai latihan berat.
Syaifuddin harus naik meja operasi karena mengalami cedera pada lutut kanan. Dia mengalami benturan dengan rekan setimnya dalam persiapan menghadapi Persipura pada pekan ketiga Shopee Liga 1 2020.
"Alhamdulillah sekarang sudah lewat tiga bulan, jadi latihannya juga semakin berat," katanya kepada Bola.net.
Latihan yang dijalani Syaifudin semakin berat karena mulai menyentuh fisik. Namun, programnya tidak mengalami perubahan dari sebelumnya.
"Masih tetap (programnya). Utamanya fitness dan penguatan otot kaki pasca operasi," eks pemain PSS Sleman itu menambahkan.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Didampingi Fisioterapis
Lebih lanjut, pemain yang fasih berbahasa Spanyol itu juga tidak merasakan sakit. Sehingga, dia tidak kesulitan untuk melahap setiap program yang diberikan.
"Kalau sakit alhamdulillah sudah enggak ada, tinggal kuatin lagi," tambahnya.
Tetapi, meskipun kondisinya semakin membaik, Syaifuddin masih dalam pengawasan tim medis Persebaya. Dia selalu didampingi fisioterapis tim.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Besok, Pelatih Persebaya Akan Rapat dengan Manajemen
Bola Indonesia 28 Juli 2020, 23:08 -
Bayu Nugroho Tak Khawatir Kelebihan Berat Badan
Bola Indonesia 28 Juli 2020, 02:20 -
Laga Paling Berkesan Abu Rizal Maulana Bersama Persebaya
Bola Indonesia 28 Juli 2020, 00:33 -
Kompetisi Segera Bergulir, Kiper Persebaya Minta Izin Kesatuan
Bola Indonesia 27 Juli 2020, 22:00
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39