Ketum PSSI Tegaskan Nasib Persebaya Tergantung Voters
Afdholud Dzikry | 28 Desember 2016 15:12
Bola.net - - Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi menegaskan bahwa pertemuan dengan Persebaya, Rabu siang, dilakukan dalam rangka silaturrahmi. Sementara untuk nasib Bajul Ijo, Edy menyerahkannya ke pemilik suara.
Silaturahmi membahas tentang Persebaya ke depan. Kepastiannya tanggal 8 Januari nanti, kata Edy ketika ditemui awak media di Gedung Graha Pena, Surabaya. Menurut Edy, nasib Persebaya ada di tangan pemilik suara.
Kongres itu kan demokratis. PSSI kan punya voters, jumlahnya 107. Kalau secara aklamasi mengatakan iya, oke. Kalau tidak, voters akan voting, sambung pria yang menjabat Pangkostrad ini.
Untuk bisa diakui kembali dan berkompetisi lagi, maka Persebaya setidaknya harus mendapat dukungan dari 50 persen plus satu, dari total pemilik suara secara keseluruhan.(faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Sudah Bertemu Joko Driyono
Bola Indonesia 27 Desember 2016, 21:51 -
Persebaya-Ketum PSSI Bertemu Rabu Jam 10.00 WIB
Bola Indonesia 27 Desember 2016, 21:48 -
Ketua PSSI Temui Persebaya Rabu Besok?
Bola Indonesia 27 Desember 2016, 20:41 -
Persipura vs Persib, Laga Pembuka Kongres PSSI
Bola Indonesia 22 Desember 2016, 09:19 -
Hari Ini, Timnas Indonesia Tiba di Tanah Air
Tim Nasional 8 Desember 2016, 06:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23