Kerjasama Persebaya-Mitre Bakal Berakhir
Editor Bolanet | 3 Oktober 2012 22:05
Manajer marketing PT Pengelola Persebaya, Dito Arief, ketika dihubungi menyampaikan bahwa pihaknya sering dikecewakan oleh Mitre. Untuk itulah manajemen Persebaya ingin mengakhiri kerjasama dengan peng-endorse jersey mereka tersebut.
Secara hitung-hitungan dan selama musim kemarin, Persebaya sering dikecewakan, ungkap Dito Rabu malam (03/10).
Sayangnya, ia enggan menjelaskan nilai kontrak dan durasi kerjasama Persebaya dengan pabrikan alat-alat olahraga asal Inggris itu. Maaf, private. Tidak etis kalau di-publish, terangnya.
Ditanya siapakah yang akan menjadi sponsor jersey mereka musim depan, Dito mengaku saat ini Persebaya menerima banyak proposal. Kita masih pilah-pilah mana yang paling menjanjikan, tandasnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jersey Baru Persebaya Sudah Disiapkan Sejak Awal Musim
Bola Indonesia 22 Mei 2012, 08:00
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10