Kennedy Hanya Dikontrak Untuk Piala Presiden
Editor Bolanet | 21 Agustus 2015 11:34
Untuk sementara, Mantan pemain Arema Cronus ini dipakai Persebaya hanya di turnamen Piala Presiden 2015 saja. Kontraknya hanya sampai turnamen saja, saat ditemui di Mess Persebaya, Jumat (21/8) siang.
Persebaya memang terkesan berjudi dengan mengontrak Kennedy. Sebab eks pemain Persiwa Wamena ini dikabarkan overstay hingga tiga tahun. Jika itu benar, maka uang ratusan harus dikeluarkan untuk menembusnya.
Toh ganjalan ini tak membuat Persebaya mundur untuk mempermanenkan Kennedy. Tidak menutup kemungkinan akan dikontrak resmi, apabila penampilannya meyakinkan di Piala Presiden nanti, tutup Rahmad. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evan Dimas Gagal di Spanyol, Acara Syukuran pun Batal
Bola Indonesia 20 Agustus 2015, 12:42 -
Persebaya tak Gembira Evan Dimas Pulang ke Indonesia
Bola Indonesia 20 Agustus 2015, 11:53 -
Pulang ke Indonesia, Evan Dimas Lakukan Operasi
Bola Indonesia 20 Agustus 2015, 11:45 -
Persebaya Tak Tahu Evan Dimas Sudah di Indonesia
Bola Indonesia 20 Agustus 2015, 11:04 -
Evan Dimas Sudah Kembali ke Indonesia
Bola Indonesia 20 Agustus 2015, 10:32
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39